Cara Menulis Artikel Uc News Lewat Hp Menggunakan Aplikasi Android

Tentang Cara menulis artikel UC News di hp merupakan alternatif yang paling simpel dan mudah dilakukan dimanapun.Dengan membuat artikel melalui hp android atau smartphone akan lebih meningkatkan produktifitas kontributor Uc We Media dalam update artikel terbaru.

Dalam proses ini,Saya pribadi memakai beberapa aplikasi pendukung yang memudahkan untuk menulis dan mengedit artikel yang akan diterbitkan.Tujuannya agar meminimalisir kesalahan tulisan atau typo.Aplikasi pendukung yang dimaksud antara lain,Browser Chrome dan File Explore.Dua aplikasi tersebut yang paling dominan digunakan ketimbang aplikasi lainnya.

Lalu bagaimana cara membuat artikel UC News?

Menulis Draft Artikel UC News Memakai Aplikasi X-plore


Pertama yang harus Anda lakukan adalah mendaftar akun terlebih dahulu,silahkan baca cara daftar Akun Uc News jika Anda belum punya akun.

Selanjutnya adalah memilih kategori konten yang akan Anda buat.Fokus pada satu kategori saja akan lebih baik.

Buka aplikasi file x-plore dan Buatlah draft rancangan artikelnya.dengan catatan Anda sudah memilih judul dan kategori artikel yang akan Anda buat.

Ketika sudah masuk ke aplikasi X-plore,buatlah folder baru dengan nama "Rancangan Uc News" atau nama lain suka-suka Anda.Gunanya agar draft artikel UC News terkumpul dalam satu folder,sehingga Anda lebih mudah mencari rancangan artikel tersebut.

embuat

Selanjutnya,buatlah file teks baru didalam folder yang sudah Anda buat tadi,kemudian Tulislah rancangan artikelnya.Seperti yang telah sedikit disinggung di atas,membuat artikel UC News terlebih dahulu melalui aplikasi ini bertujuan untuk meminimalisir typo atau salah ketik.

menulis artikel lewat hp

Menulis Artikel UC News Lewat Hp Android dengan Aplikasi Chrome


Ketika Anda sudah yakin artikel sudah benar-benar rampung tanpa ada typo,silahkan copy semuanya dan akses situs pembuatan artikel UC News ini,wm.ucweb.com,dengan menggunakan aplikasi Browses Android,Chrome. (Saya anggap Anda sudah memiliki akun).

Jika Anda mengalami kesulitan saat mengakses situs UC We Media,maka coba Anda tampilkan situs tersebut dengan tampilan situs dekstop.

cara menulis artikel uc news lewat hp

Cara menulis artikel UC News lewat hp ini pun bisa Anda lanjutkan dengan klik "buat artikel baru".Seperti pada gambar di atas,Anda tulis judul yang sebelumnya sudah Anda pilih saat membuat draft tadi.
Lalu copy artikel dan paste pada kolom editor.Untuk menambahkan gambar dan variasi tulisan,Anda pilih pada menu di atas kolom editor.

Jangan lupa,kategori harus Anda pilih sebelum diterbitkan.pada bagian bawah kolom editor telah disediakan kategori artikel uang dapat Anda pilih.

cara menulis uc news lewat hp

Untuk melihat artikel lolos audit atau tidak?,Anda dapat cek statusnya dibagian kiri bawah situs tersebut.Jika ada kesalahan,ikuti instruksi yang diberikan.

Nah cukup mudah bukan?cara menulis artikel UC News lewat hp atau smartphone ini.Silahkan baca juga cara sederhana agar artikel tidak ditolak uc news,lalu take action tanpa banyak cakap dan ikuti prosesnya.InsyaAlloh usaha tak kan pernah dikhianati hasilnya.

2 komentar untuk "Cara Menulis Artikel Uc News Lewat Hp Menggunakan Aplikasi Android"

PERHATIAN ... ! Komentar dengan menyertakan link aktif akan terhapus secara otomatis.